|
---|
Thursday, July 21, 2011
PT. Suzuki Indomobil Sales selaku ATPM Suzuki yang kembali berpartipasi dalam acara ’The 19th Indonesian International Motor Show (IIMS)’ pada tanggal 22 – 31 Juli 2011 di JI Expo-Kemayoran Jakarta rupanya tak mau kalah unjuk gigi untuk memperkenalkan program acara dan varian produk terbaru.
Tak hanya itu saja, varian line up terbarunya juga turut diluncurkan yaitu SX4 Limited version, yaitu ‘SX4 RC1’. Kira-kira seperti apa tampangnya …. Kita liahat asaja besok …
Teks/foto :*stanly/www
Tags Under: AUTO NEWS, SUZUKI, SUZUKI INDOMOBILE, SX4, SX4 LIMITED VERSION, SX4 RC1
Labels: auto news, Suzuki, SUZUKI INDOMOBILE, SX4, SX4 LIMITED VERSION, SX4 RC1
0 Comments:
Subscribe to:
Post Comments (Atom)